Cara menggunakan OpenVpn client

By Taufik Nur Iskandar - September 09, 2015

Kali ini saya akan membagi kan cara internetan gratis menggunakan aplikasi OpenVpn Client
lumayan kan kalau bisa internetan gratis walaupun pulsa dan kuota 0

bagi yang belum punya aplikasi OpenVpn saya sediakan
Download OpenVpn : Klik Disini

bagi yang sudah download tapi bingung cara menggunakannya langsung saja lihat cara menggunakan OpenVpn client

1. Buka aplikasi OpenVpn Client


2. Setelah aplikasinya dibuka lalu tekan tombol seperti gambar dibawah ini

   
3. lalu pilih config yang anda download, seperti gambar dibawah ini


4. Setelah itu beri nama sesuai keinginan anda, lalu save





5. Setelah disave lalu klik atau geser tulisan tidak aktif



6. lalu centang kotak dan klik OK seperti pada gambar dibawah ini 


7. Setelah selesai tunggu sampai ada tanda kunci atau tulisan openvpn client connected


8. Jika sudah ada tanda seperti gambar diatas nah sekarang saatnya kita bisa internetan gratis

*NB
1. Saya hanya menyediakan aplikasi OpenVpnnya saya, untuk confignya silahkan cari di google berdasarkan provider yang anda pakai
2. Jika tidak conect atau reconecting kemungkinan confignya sudah kadaluwarsa, silahkan cari yang baru
3. Jika masih gagal juga, teruslah berusaha 

Sekian tutorial dari saya semoga bermanfaat untuk anda.
Terima kasih sudah mengunjungi blog saya, jangan lupa di share yaa
 



 

  • Share:

You Might Also Like

0 komentar